Awalnya pada abad 19 orang Belgia mengawinkan sapi ternak lokal dengan sapi Inggris, hasilnya adalah sapi Belgian Blue, si sapi raksasa ajaib. Ukurannya yang luar biasa dan otot-otot besarnya kadang-kadang dijuluki "double muscling", merupakan hasil suatu proses mutasi gen natural untuk myostatin, suatu protein bertanggung jawab dalam proses pertumbuhan otot. Mutasi ini menghasilkan percepatan pertumbuhan otot tanpa lemak.

Sumber: http://aneh-tapi-nyata.blogspot.com/2009/11/sapi-raksasa-asal-belgia.html
0 comments:
Post a Comment